Nah kali ini bagi kamu yang masih duduk dibangku sekolah, atau yang ingin melanjutkan kejenjang yang lebih tinggi, ini akan saya bagikan beberapa situs yang cukup membantu kita untuk menambah pelajaran, ada yang secara online ataupun offline, langsung simak aja ya...
zenius.net
Saya rasa ada banyak yang udah nggak asing dengan situs yang satu ini, etz, saya bukan promosi ya, namun apa salahnya jika kita berbagi pengetahuan, sesuai dengan Blog ini "Let's Share The Information"Nah disini kamu dibimbing dengan materi yang kamu inginkan, dengan suatu vidio, jadi pastikan di komputerkamu jaringannya bagus ya.. materi yang diberikan gak cuma untuk kalangan SMA, tapi dari SD, SMP juga ada, pembahasan untuk ujian UM/SNMPTN juga ada, dan pastinya insyaAllah bermanfaat. :)
invir.com
Ini merupakan situ yang menyediakan Buku elektronik, kita harus mendownloadnya, jadi kita bisa belajar tanpa harus menggunakan internet, namun pastikan komputer kamu nyala ya :D ..Atau dengan alternatif kamu bisa Print, tapi nanti beda lagi donk namanya, bukan elektronik lagi.. hehe
Ok, buat temen-temen yang ingin lebih tahu, silakan datang langsung ke TKP.
Sekian dulu untuk postingan kali ini, semoga bisa bermanfaat bagi kita semua ya...